Hidupku Hari Ini

4150 dari 359 items

November 21 – Tidak Ada yang Lebih Besar daripada Yohanes Pembaptis

oleh

Ayat Inti : “Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya di antara mereka yang dilahirkan oleh perempuan tidak pernah tampil seorang yang lebih besar dari pada Yohanes Pembaptis.” Matius 11:11 {ITB} Alang-alang tinggi yang tumbuh di samping sungai Yordan, yang membungkuk kepada setiap hembusan angin, adalah suatu gambaran yang pantas dari para rabi yang telah berdiri sebagai kritikus […]

November 20 – Ayub Tau Bahwa Penebusnya Hidup

oleh

Ayat Inti : “Sebab aku tahu bahwa Penebusku hidup, dan Dia akhirnya akan berdiri diatas bumi. Dan setelah kulit tubuhku hancur, aku tau bahwa dalam tubuhku, aku akan melihat Tuhan.” Ayub 19:25-26 {Terjemahan bebas dari King James Version} Di dalam pengalaman yang kita semua pernah lalui, pasti ada masa-masa kekecewaan mendalam dan kesedihan – hari-hari […]

November 19 – Pernyataan Ucapan Syukur Yeremia

oleh

Ayat Inti : “Tak berkesudahan kasih setia TUHAN, tak habis-habisnya rahmat-Nya, selalu baru tiap pagi; besar kesetiaan-Mu!” Ratapan 3:22-23 {ITB} Sang nabi yang setia itu dikuatkan setiap hari agar dapat bertahan. Ia menyatakan dengan iman, “Tetapi TUHAN menyertai aku seperti pahlawan yang gagah, sebab itu orang-orang yang mengejar aku akan tersandung jatuh dan mereka tidak […]

November 18 – Seruan Kemenangan Paulus

oleh

Ayat Inti : “Siapakah yang akan memisahkan kita dari kasih Kristus? Penindasan atau kesesakan atau penganiayaan, atau kelaparan atau ketelanjangan, atau bahaya, atau pedang? …Tetapi dalam semuanya itu kita lebih dari pada orang-orang yang menang, oleh Dia yang telah mengasihi kita.” Roma 8:35-37 {ITB} Paulus menderita demi kebenaran, akan tetapi, kita tidak mendengarkan keluhan apapun […]

November 17 – Orang Kristen di Segala Zaman Telah Mengalahkan Dunia

oleh

Ayat Inti : “Sebab semua yang lahir dari Allah, mengalahkan dunia. Dan inilah kemenangan yang mengalahkan dunia: iman kita.” 1 Yohanes 5:4 {ITB} Para rasul mendirikan bangunan di atas dasar yang pasti, yaitu di atas Batu Zaman. Kepada dasar inilah mereka membawa batu-batuan yang mereka gali dari dunia. Para rasul bekerja bukannya tanpa halangan. Pekerjaan […]

November 16 – Kristus Mengalahkan Dunia

oleh

Ayat Inti : “Semuanya itu Kukatakan kepadamu, supaya kamu beroleh damai sejahtera dalam Aku. Dalam dunia kamu menderita penganiayaan, tetapi kuatkanlah hatimu, Aku telah mengalahkan dunia.” Yohanes 16:33 {ITB} Ketika langkah-langkah terakhir kepada penghinaan Kristus akan dimulai, ketika dukacita yang terdalam akan segera melingkupi jiwa-Nya, Ia berkata kepada para murid-Nya, “Penguasa dunia ini datang dan […]

November 15 – Kemenangan Kristus Setuntas Kegagalan Adam

oleh

Ayat Inti : “Jadi sama seperti oleh ketidaktaatan satu orang semua orang telah menjadi orang berdosa, demikian pula oleh ketaatan satu orang semua orang menjadi orang benar.” Roma 5:19 {ITB} Kristus disebut sebagai Adam yang kedua. Dalam kemurnian dan kesucian, terhubung dengan Tuhan dan dicintai oleh Tuhan, Dia memulai di mana Adam pertama memulai. Ia […]

November 14 – Peganglah Dengan Erat

oleh

Ayat Inti : “Aku datang segera. Peganglah apa yang ada padamu, supaya tidak seorangpun mengambil mahkotamu.” Wahyu 3:11 {ITB} Ada keputusan-keputusan yang dibuat dalam sesaat yang dapat mempengaruhi kondisi hidup seseorang untuk selama-lamanya. Akan tetapi, ingatlah bahwa diperlukan waktu seumur hidup untuk memulihkan kondisi yang ditimbulkan akibat penyerahan kepada pencobaan dan kesembronoan yang dilakukan. Melalui […]

November 13 – Berjalan di Dalam Terang

oleh

Ayat Inti : “Suruhlah terang-Mu dan kesetiaan-Mu datang, supaya aku dituntun dan dibawa ke gunung-Mu yang kudus dan ke tempat kediaman-Mu!” Mazmur 43:3 {ITB} Pada hari-hari yang penuh bahaya ini, kita harus sangat berhati-hati untuk tidak menolak terang rahmat yang dikirimkan dari Surga, karena dengan terang ini, kita dapat membedakan perangkat-perangkat musuh. Kita membutuhkan terang […]

November 12 – Berdirilah Teguh, Jangan Goyah

oleh

Ayat Inti : “Karena itu, saudara-saudaraku yang kekasih, berdirilah teguh, jangan goyah, dan giatlah selalu dalam pekerjaan Tuhan! Sebab kamu tahu, bahwa dalam persekutuan dengan Tuhan jerih payahmu tidak sia-sia.” 1 Korintus 15:58 {ITB} Orang-orang yang berdiri dalam membela kehormatan Tuhan, dan menjaga kemurnian kebenaran apapun akibatnya, akan menghadapi bermacam-macam pencobaan, sama seperti yang dihadapi […]